Monday, May 2, 2016

The Wonderful Dream - By Keisha Rahman

The Wonderful Dream merupakan sebuah cerita pendek tentang seorang gadis kecil yang berada di dunia coklat. Karna dia suka coklat, dunia tersebut indah sekali, dia tidak berhenti menggigiti dan menjilat coklat di pohon, di rumah, dimana-mana. Gadis kecil itu sebenarnya aku. Sayang sekali aku terbangun dari mimpiku karna papaku membangunkan aku. 
 

 
 





No comments:

Post a Comment